Beranda Kotamobagu Kotamobagu Masih Butuh 300 ASN di 2019 ini

Kotamobagu Masih Butuh 300 ASN di 2019 ini

244
0

Kotamobaguonlinecom KOTAMOBAGU-Meski ASN Kotamobagu telah bertambah pada penerimaan CPNS 2018 lalu, namun Kotamobagu masih membutuhkan tenaga untuk mengisi kekosongan di beberapa bagian diantaranya, pendidikan, kesehatan dan teknisi.

Sekretaris Kota Sande Dodo menyampaikan, kebutuhan ASN karena pihaknya melihat dibeberapa instansi banyak kekurangan tenaga, sehingga Kotamobagu perlu dilakukan penambahan, antara lain guru, tenaga Kesehatan perawat dan teknisi. Begitu pun di kantor desa/kelurahan.

Menurut Sande, 2019 Kotamobagu masih membutuhkan sebanyak 300 pegawai ASN. “Kami butuh banyak tenaga dibeberapa instansi, maka itu kami berupaya usulkan tenaga sebanyak-sebanyaknya. Siapa tahu dari KemenPABN banyak kuota yang dikeluarkan untuk Kotamobagu,” harapnya.

Artikulli paraprakJurnalis Bolmong Sabet Juara 1 di Lomba Fotografi Hari Bhayangkara
Artikulli tjetërEnam ASN Kotamobagu Disidang Kode Etik Karena Terbukti Lakukan Hal Ini

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.