Beranda Berita Utama Tatong Bara Ucapkan Belasungkawa Atas Korban Nanggala-402

Tatong Bara Ucapkan Belasungkawa Atas Korban Nanggala-402

407
0

Kotamobaguonline.com KOTAMOBAGU – Gugurnya 53 awak kapal selam Nanggala 402 menyisahkan kesedihan yang mendalam bagi seluruh rakyat Indonesia. Bahkan kesedihan itu juga terpancar di wajah Walikota Kotamobagu Ir Hj Tatong Bara, dengan mengucapkan belasungkawa atas kejadian tersebut.

Demikian rasa duka cita ini dibacakan oleh Sekretaris Daerah (Sekda) Sande Dodo, saat pelaksabaan Apel Kesiapsiagaan Bencana Alam di Lapangan Kotamobagu, Senin (26/4/2021) kemarin.

“Walikota secara pribadi dan atas nama pemerintah Kota Kotamobagu, mengucapkan turut berduka cita yang sedalam dalamnya atas gugurnya 53 putra terbaik bangsa saat menahkodai Kapal Selam Nanggala-402 di perairan Pulau Bali,” terang Sande, saat memcacakan rasa belasungkawa Walikota.

Lanjut Sande, Walikota juga mendoakan kepada seluruh Kru Kapal Selam Nanggala 402 mendapatkan tempat terbaik di sisi Tuhan Yang Maha Kuasa. Serta keluarga yang ditinggalkan juga diberikan ketabahan.

“Inshaa Allah, seluruh awak kapal akan memdapatkan tempat terbaik disisi Allah dan menjadi sebagai para syuhada,” terangnya.

Artikulli paraprakBerbagi Berkah Jelang Buka Puasa, DPC Sahabat Polisi Kotamobagu Bagikan Takjil Gratis
Artikulli tjetërPelantikan Anggota BPD Dijadwalkan Pekan Ini

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.