Beranda Bolmut Puskesmas Ollot Bolangitan Barat Gratiskan Rapid Test

Puskesmas Ollot Bolangitan Barat Gratiskan Rapid Test

374
0

Kotamobaguonline.com BOLMUT – Kepala Puskesmas Ollot kecamatan Bolangitan Barat Juni M.Djenaan menegaskan pemeriksaan Rapid Test digratiskan.

” Untuk Rapid Test kita gratiskan tidak ada pungutan biaya, ini untuk membantu masyarakat,” tutur Djenaan kepada awak media belum lama ini.

Sementara untuk pengurusan SKBS (Surat Keterangan Berbadan Sehat) itu ada biayanya sesuai dengan peraturan daerah yakni Rp 15.000.

” Seperti kemarin ada yang mengurus SKBS dan itu bisa lolos di perbatasan.” ujarnya.

Dia juga berharap di tengah pandemi covid 19 ini, kerja sama dari masyarakat untuk bisa mematuhi dan mengikuti protokol kesehatan, sebagai upaya2 dalam memutus mata rantai covid-19 ini.

Ia juga nanti akan menyurati ke-kepala2 desa guna melaksanakan sosialisasi ke desa wilaya kerja kami dan akan berkordinasi dengan pemerintah kecamatan,polsek dan koramil.
tandas kepala puskesmas ollot. (kifli )

Artikulli paraprakHanya 17 Masjid Dan 1 Gereja Di Kotamobagu Yang Bisa Digunakan Ibadah Berjamaah
Artikulli tjetërKetambahan 2 Pasien, Data Covid-19 Di Kotamobagu Menjadi 4 Orang Positif

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.