Beranda Berita Utama Kawal Proses Pilkada Masyarakat Harus Kritis

Kawal Proses Pilkada Masyarakat Harus Kritis

249
0
Kawal Proses Pilkada Masyarakat Harus Kritis
Mokoginta Dondo SH

Kotamobaguonline.com, BOLMONG — Kepala Badan Kesatuan Bangsa dan Politik (Kesbangpol) Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Bolaang Mongondow (Bolmong), Provinsi Sulawesi Utara (Sulut), Mokoginta Dondo SH, Rabu (18/01/2017), meminta kepada masyarakat agar kritis dalam mengawal proses pelaksanaan Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Bolmong, 2017 mendatang.

“Masyarakat harus terlibat dalam mengawal proses Pilkada saat ini. Apalagi sudah tidak lama lagi menjelang hari H pencoblosan,” ajaknya.

Ia berharap, agar stakeholder terkait, maupun kedua Paslon menjadi poros utama dalam menggerakan masyarakat untuk sadar akan pendidikan politik. “Setidaknya masyarakat bisa memahami tentang proses pelaksanaan pesta demokrasi dengan diberikannya pendidikan politik,” katanya.

(jumrin potabuga)

Artikulli paraprakKemenhub Kucur 6M Buat Pembangunan Pagar Batas Bandara
Artikulli tjetërKinerja Camat se Bolmong Diminta Maksimal

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.