Beranda Kotamobagu Luas Persawahan Di Kotamobagu 1.624 Hektar

Luas Persawahan Di Kotamobagu 1.624 Hektar

677
0

KOTAMOBAGU ONLINE- Kepala Dinas Pertanian Kotamobagu, Ir Hardi Mokodompit, mengatakan lahan persawahan yang dimiliki kota Kotamobagu saat ini seluas 1.624 Hektar yang tersebar di empat kecamatan.

“Kalau untuk luas persawahan di Kotamobagu saat ini tinggal 1.624 hektar, luas ini semuanya sedang digunakan petani untuk produksi sawah,” Tututrnya saat dihubungi Kotamobagu Online, Kamis (14/01/2016).

Dia menjelaskan, untuk luas sawah terbesar saat ini berada di kecamatan Kotamobagu Selatan sedangkan terkecil perswahannya di kecamatan Kotamobagu Barat.

“Kalau dulu luasnya hampir meratan namun karena alih fungsi oleh warga dijadikan pemukiman kemudian mulai mengecil, sekarang ini luas persawahan terbesar ada di kecamatan Kotmobagu Selatan dan yang terkecil di kotamobagu barat,” Terang Mokodompit.

Sementara dirinya tidak menjelaskan berapa luas persawahan di setiap kecamatan saat ini, namun dengan luas yang ada, dirinya berharap warga terutama petani dapat memaksimalkannya dengan baik sehingga produksi beras di Kotamobagu tidak terhenti. (Samsu Melangi)

Artikulli paraprakInilah 19 Hotel Yang Ada Di Kotamobagu Serta Jumlah Pajak Di 2015
Artikulli tjetërAPBD Bolmut 2016 Sudah Mulai Jalan

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.